Powered By Blogger

Senin, 26 November 2012

KONSEP pH, poH DAN pKw


1. Tetapan kesetimbangan air (Kw)
 
Air merupakan elektrolit sangat lemah dan terionisasi menurut kesetimbangan berikut :
H2O (I)   ?   H + (aq) + OH- (aq)
Dari persamaan diatas di dapat tetapan kesetimbangan air
K = [ H2].[OH-]     ATAU        K [H2O] = [H+][OH-]


2.    pH dan pOH

pada dasarnya skala/tingkat keasaman suatu larutan bergantung pada konsentrasi iohn H- dalam larutan.makin besar konsentrasi H- makin asam larutan tersebut.umumnya konsentrasi ion H- sangat kecil sehingga untuk menyederhanakan penulisan. Seorang kimiawan mengusulkan konsen konsep pH untuk menyatakan konsentrasi ion pH-. Nilai pH sama dengan negatif logaritma konsentrasi ion H-.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar